MITOS HANTU MULUT ROBEK DARI JEPANG | BERBAGI ILMU TERLENGKAP


Legenda ini berasal dari jepang, konon kata nya ada wanita yang bernama Kuchikase Onna yang hidup selama ratusan tahun, ia menjadi selir dan istri sang seorang samurai, sang samurai sangat mencintai Kuchikase karena ia sangat cantik, akhirnya ia tidak mencari pengganti sih wanita ini.

Tetapi cinta si samurai bertepuk sebelah tangan, si Kuchikase Onna ini berselingkuh, akhirnya si Samurai naik pitam, mengeluarkan samurai dari tempat nya, lalu menebas mulut nya hingga terbelah, dan memotong kedua telinga wanita itu.

Samurai berkata,  " Apakah masih ada yang berpikir kalo kau cantik.?  di biarkan si wanita itu hingga mati, akhirnya si wanita menjadi arwah penasaran dan menuntut balas si samurai itu.

Tetapi cerita itu sudah di revisi sedikit di jaman modern ini menjadi, ada seorang wanita bercadar yang menjelajah di malam hari, lalu ia mencari seorang pria, dan dengan tersipu malu bertanya, "apakah aku cantik.?  lalu kalo si pria menjawab iya, maka si wanita akan membuka cadar nya dan anda akan melihat mulut nya yang robek, si hantu akan bertanya sekali lagi, "apakah aku cantik" ?

Jika anda menjawab tidak, maka ia akan membunuh anda dengan menggunting mulut anda , apabila anda menjawab iya, maka dia akan mengikuti anda dan membunuh anda di depan pintu rumah anda.

Ditulis Oleh : Unknown

Christian angkouw Sobat sedang membaca artikel tentang : MITOS HANTU MULUT ROBEK DARI JEPANG | BERBAGI ILMU TERLENGKAP. Jangan lupa yah kritik saran nya karna itu sangat berguna. Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya karena blog ini di lindungi OLEH : DCMA kita sesama blogger harus saling mendukung bukan saling menyingkirkan salam blogger.

:: Get this widget::

0 Comments
Tweets
Komentar

0 komentar "MITOS HANTU MULUT ROBEK DARI JEPANG | BERBAGI ILMU TERLENGKAP", Baca atau Masukkan Komentar

Posting Komentar

BACA SEBELUM KOMENTAR

Komentar diblog saya ini dimoderasi, silahkan berkomentar sesuai dengan materi dari artikel yang anda baca, jika ada pertanyaan atau sekedar mau menanggapi pembahasan tidak usah mencantumkan alamat blog saudara karena blog ini sudah dofollow. jika komen anda tidak muncul berarti saya anggap spam.